Selasa, 06 November 2012

Manajemen Waktu dan Resiko

                                                    Tabel manajemen Waktu & Tabel Keterangan Waktu.


 ini adalah tabel jadwal kegiatan saya sehari- hari . Rutinitas hari senin dimulai dari berangkat kuliah mata peajaran Matematika Informatika pada jam ke 3 sampai jam ke 4 (lihat tabel keterangan waktu). Kemudian dilanjutkan oleh mata kuliat AL jabar linier di jam ke 5 sampai jam ke 6. Setelah menjalani aktivitas kuliah kemudian saya langsung pulang untuk melakukan rutinitas selanjutnya. Pada jam ke 11 – 12 saya melakukan aktivitas rutin yaitu mengaji yang dilakukan rutin seminggu sekali. Kemudian dilanjutkan dengan kegiatan selanjutnya yaitu main futsal pada jam ke 13 – 15. Selesai main futsal kemudian saya pulang dan mengakhiri rutinitas hari itu.
Selanjutnya dirutinitas hari Selasa dimulai dengan aktivitas kuliah pelajaran manajemen proyek & manajemen resiko pada jam ke 1 – 2, lalu diteruskan oleh mata pelajaran Agama islam pada jam ke 3 – 4. Setelah itu dilanjutkan oleh mata kuliah Rangkaian listrik & system linier pada jam ke 6 – 7 . setelah melakukan rutinitas kuliah saya biasanya langsung pergi menuju rumah himpunan  mahasiswa teknik computer yang sering disebut (base HMTK) untuk melepas kepenatan setelah melakukan rutinitas kuliah yang cukup menguras otak. Sering juga jika berada di base HMTK saya dan kawan- kawan mengerjakan tugas proyek praktikum Eldas dan Sisdig bersama bang Derris yang selalu membimbing kami. Kalo sudah di base HMTK biasanya saya sampai lupa waktu karena asiknya berkumpul disini.
Pada hari rabu ini saya melakukan rutinitas dimulai pada jam ke 5 – 7 ,yaitu  dengan dimulai oleh mata kuliah Rangkaian digital dan kuliahnya pun bukan dikampus J1 melainkan di J4 (dikemang). Setelah selesai kuliah saya biasanya langsung pulang kerumah untuk istirahat sejenak,karena nanti aka nada praktikum Sisdig . pada jam ke 12 – 13 saya melanjutkan rutinitas selanjutnya yaitu praktikum Sisdig (system digital) . setelah melakukan aktivitas praktikum saya langsung bergegas pulang untuk mengakhiri aktivitas hari ini .
Selanjutnya pada hari kamis ini saya memulai aktifitas perkuliahan pada jam ke 7 – 8 dengan mata kuliah peralatan elektronika. Setelah itu dilanjutkan mata kuliah Elektronika 1 pada jam 9 – 10. Setelah melakukan aktivitas perkuliahan saya langsung pulang untuk mengakhiri aktivitas hari kamis ini.
Pada hari jumat ini saya bisa lebih santai untuk melakukan aktivitas Karena pada hari ini saya hanya akan memulai aktifitas praktikum SI (Sistem Informasi) pada jam ke 9 – 10 .
Selanjutnya hari sabtu,saya memulai aktifitas perkuliahan pada jam ke 3 – 4 yaitu praktikum elektronika dasar 1 . setelah menyelesaikan praktikum biasanya saya langsung menuju base HMTK untuk membahas masalah proyek praktikum eldas dan yang lainnya pada jam ke 7 – 11 .

                                                  Tabel Manajemen Resiko.

                      Keterangan : Biru     : Terlaksana 
                                          Merah : Tidak Terlaksana


            Hampir sama rutinitas saya selama empat minggu belakangan ini,tetapi ada beberapa kegiatan yang tidak saya laksanakan. Minggu ke 1 semua kegiatan berjalan dengan lancar .Selanjutnya pada minggu ke 2 ada mata kuliah yang tidak saya ikutin yaitu mata kuliah manajemen proyek resiko karena mata kuliah ini adalaha mata kuliah soffskil jadi masuknya sebulan sekali,lalu mata kuliah rangkaian listrik dan system linier itu dosennya tidak dapat masuk dikarena ada urusan yang tidak bisa ditinggal. Minggu ke 3 kembali kegiatan berjalan dengan lancarr . Lalu diminggu ke 4 ada beberapa kegiatan kuliah yang tidak dapat terlaksana dengan lancar yaitu mata kuliah peralatan elektronika & elektronika 1 dikarenakan ada urusan didepok tentang PKMK . lalu pada hari jumat dan sabtu diliburkan dalam rangka menyambut hari raya Idul Adha. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar